INFO : 100% Donasi untuk program Tanpa dipotong gaji pengurus

Berbagiquran.com, INFO : 100% Donasi untuk program Tanpa dipotong gaji pengurus!

Assalamualaikum Sahabat Dermawan

Kami mengucapkan terimakasih kepada Sahabat BAWAIS yang mempercayakan amanah wakafnya untuk kami kelola dan salurkan kepada yang berhak.

Sebagai bentuk kesungguhan komitmen kami untuk pengelolaan amanah wakaf sebaik mungkin, 100% donasi dari sahabat akan disalurkan tanpa dipotong sedikitpun untuk gaji pengelola. ๐Ÿ˜‡

Alhamdulillah Gaji pengurus bersumber dari dana usaha yang dimiliki Oleh Yayasan dan Unit Bisnis berupa:
๐Ÿ“ŒJasa Aqiqah, Penjualan Al Quran, dan buku-buku islam.

Baca Juga :ย Penerbit Alquran

Kami berusaha dalam meningkatkan pelayanan, pengelolaan, dan pendistribusian , agar amanah dari sahabat betul – betul diterima oleh orang yang berhak.

Semoga semua ikhtiar dijalan yang baik ini mendatangkan ridho Allah serta berkah di dunia dan akhirat, aamiin Ya Allah ๐Ÿคฒ๐Ÿป


๐Ÿ“ข Informasi :
โžก๏ธ Website :
https://badanwakaf.com
โžก๏ธ Youtube :
https://www.youtube.com/c/BerbagiQuran

Recent posts
Mengenal Tujuan Wakaf dalam Syariat Islam

Dalam perjalanan mencari pemahaman yang lebih mendalam mengenai wakaf dalam Islam, mari kita menjelajahi perintah dan tujuan wakaf berdasarkan syariat Islam. Wakaf adalah tindakan ibadah yang memiliki peran sentral dalam mengembangkan semangat keagamaan dan sosial dalam masyarakat. Artikel ini akan membahas perintah dan tujuan wakaf dalam Islam secara mendalam, memberikan gambaran yang komprehensif tentang betapa…

Baca Selengkapnya
Isi Kandungan Quran Surat Az-Zariyat Ayat 56: Ibadah adalah Tujuan Hidup

Isi kandungan quran surat az-zariyat ayat 56 โ€“ย Surat Az Zariyat ayat 56 dalam Al-Quran memberikan banyak pengajaran penting bagi umat manusia. Salah satunya adalah tugas dan kewajiban kita untuk mengabdi hanya kepada Allah SWT. Lafal Bacaan Al-Qurโ€™an Surat Az-Zariyat Ayat 56 & Terjemahan Bahasa Indonesia ูˆูŽู…ูŽุง ุฎูŽู„ูŽู‚ู’ุชู ูฑู„ู’ุฌูู†ูŽู‘ ูˆูŽูฑู„ู’ุฅูู†ุณูŽ ุฅูู„ูŽู‘ุง ู„ููŠูŽุนู’ุจูุฏููˆู†ู wamaa khalaqtu ljinna wal-insa…

Baca Selengkapnya